CARA MEMBUAT BANDREK PANDAN

CARA MEMBUAT BANDREK PANDAN

Cara Membuat Bandrek Bajigur

1. RESEP BANDREK

 Bahan :

  • 1000 ml air
  • 200 gram gula merah , sisir halus
  • 100 gram jahe bakar, memarkan
  • 5 butir cengkeh kering
  • 2 lembar daun pandan
  • 5 cm kayu manis
  • ½ sdt garam
  • kolang kaling, pelengkap
  • biasa juga ditambahlan serutan kelapa muda jika suka

CARA MEMBUAT BANDREK :
  1. Rebus air, daun pandan, gula merah, jahe, cengkeh, garam, dan kayumanis hingga mendidih dan tercium aroma yang cukup sedap. Saring.
  2. Tambahkan kolang kaling rebus yang telah diiris dan serutan kelapa. 
  3. Sajikan.

SELAMAT BERKREASI bundaaa...

SUKA ARTIKEL INI? YUK BAGIKAN!

  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

Tidak ada komentar :

Leave a Reply

Scroll to top